KEMESRAAN kembali terajut dalam rumah tangga Dede Sunandar dan Karen.
Pascapertengkaran hebat antara keduanya, mereka kini terlihat kompak. Bahkan Dede mengajak Karen serta putri kecilnya berlibur ke Lombok.
"Sekalian refreshing lah dan ternyata enak betul bisa berlibur bersama istri dan anak," kata Dede.
Baik Dede maupun Karen sama-sama mengaku, cekcok yang terjadi di antara keduanya lantaran sikap egois yang belum bisa dihilangkan.
"Sama-sama emosi, sama-sama egois ya jadinya begitu. Tapi kami sudah melupakannya," tutur Dede yang diaminkan Karen.
Dede menambahkan, bisa menemukan solusi dalam menyelesaikan masalah rumah tangga pascakonsultasi dengan seorang ustaz.
Di situ Dede maupun Karen diberikan pencerahan dan sepakat saling memperbaiki diri demi keutuhan rumah tangganya. (esy/jpnn)
Baca Dari Sumber http://ift.tt/2e219aD
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
Langganan Karhutla, Kada Belum Juga Tetapkan Status Siaga Darurat-JPNN.comJAKARTA - Juru Bicara Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Sutopo Purwo Nugroho mengatakan, … Read More...
Ratusan Pegawai Kantor Otoritas Bandara Medan Lakukan Tes Urine-JPNN.comJAKARTA - Direktorat Jenderal Perhubungan Udara Kementerian Perhubungan (Kemenhub), bersama Badan Na… Read More...
Gedung DPR Sudah Kembali ke Warna Semula, Pemicunya Tetap Akan Diusut-JPNN.comJAKARTA - Warna cat gedung DPR sempat menjadi bahan pembicaraan banyak orang. Pasalnya, cat gedung D… Read More...
Khusus Papua, Atensi dari Presiden Betul-betul Diwaspadai-JPNN.comJAKARTA - Kapolri Jenderal Tito Karnavian memanggil tujuh kapolda, yakni Riau, Sumatera Selatan, Jam… Read More...
Menteri Archandra: Lebih Baik Pelan Sedikit, tapi Hasilnya Baik-JPNN.comJAKARTA - Menteri ESDM Archandra Tahar merasa terhormat bisa bertemu dengan pimpinan Komisi Pemberan… Read More...
0 Response to "Habis Cekcok, Dede Sunandar Ajak Istri Berlibur-JPNN.com"
Post a Comment